oleh

John Kenedy Azis, Bupati Padang Terpilih Periode 2025-2030

H. John Kenedy Azis, S.H., M.H. (lahir 6 Juni 1959) adalah seorang politisi Indonesia, pengacara, dan manajer keuangan yang menjabat sebagai anggota DPR RI periode 2014–2019 dan periode 2019–2024 dari Partai Golongan Karya (Golkar) untuk daerah pemilihan (dapil) Sumatera Barat II. John Kenedy Azis merupakan anak dari pasangan H. Bagindo Azis dan Hj. Rosmani.

H. John Kenedy Azis S.H.,M.H. Bupati Padang Pariaman Terpilih, Mulai menjabat 20 Februari 2025
yang dilantik serentak se-Indonesia oleh Presiden RI Prabowo Subianto

H. John Kenedy Azis di bantu oleh Rahmat Hidayat sebagai wakil bupati terpilih Menggantikan Suhatri Bur.

H. John Kenedy Azis sebelumnya adalah Anggota DPR-RI dengan Masa jabatan 1 Oktober 2014 – 1 Oktober 2024 Daerah pemilihan Sumatera Barat II dengan kemenangan mayoritas 43.540 suara.

Informasi pribadi

Lahir: 6 Juni 1959 (umur 65)
Tempat Lahir: Padang, Sumatera Barat
Kebangsaan: Indonesia
Partai politik: Partai Golongan Karya
Suami/istri: Nita Christanti Soffandi
Anak: 3 Orang
Almamater: Universitas Katolik Parahyangan
Universitas: Trisakti

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

News Feed